Automatic Management Inventory System (AMIS): Efektivitas Pengawasan dan Pengelolaan Persediaan Terintegrasi

Authors

  • A.A Gde Satia Utama Universitas Airlangga, Surabaya, Indonesia
  • Erdiya Vega Restiyantingrum Universitas Airlangga
  • Arina Manasika Universitas Airlangga
  • Eky Asroatul Laila Universitas Airlangga
  • I Gede Oka Mahendra Sidhi Pramesti Universitas Airlangga

DOI:

https://doi.org/10.29303/jaa.v3i2.42

Keywords:

AMIS, Internal control, Persediaan, Sistem

Abstract

ABSTRAK

Persediaan adalah salah satu asset yang paling rawan terjadinya froud dan error selain kas. Terjadinya kesalahan baik yang disengaja oleh karyawan, misalnya dengan cara memalsukan pembeliaan atau memalsukan total pesediaan yang masih ada di gudang. Maka dari itu, aplikasi AMIS dirancang untuk meminimalisir adanya fraud dan error dalam management persediaan suatu perusahaan yang secara otomatis yang terhubung dengan Manajer yang terkait dengan persediaan  dan Direktur yang melakukan fungsi pengawasan.  Cara pengoperasian AMIS menggunakan aplikasi yang terkomputerisasi yang ada pada gudang dan terhubung keseluruh komputer pada bagian lain yang terkait dengan persediaan. Untuk mengetahui total dan jenis persediaan di gudang secara akurat, AMIS dipermudah dengan suatu alat yang disebut dengan Screening Laser.Analisa data dalam penelitian menggunakan data kualitatif dengan sumber data primer dan skunder. Cara pengambilan sampel menggunakan random sampling.

Dengan adanya aplikasi ini perusahaan akan mengetahui secara tepat dan pasti berapa total persediaan yang masih ada digudang atau persediaan yang menjadi safety stock dan berapa persediaan yang harus dilakukan penambahan atau pembeliaan. Ketika suatu persediaan sudah kurang dari batas minimal untuk penyimpanan digudang dan diperlukan adanya pembelian, maka alat tersebut akan memberikan isyarat ke bagian pembelian. Setelah bagian pembelian melakukan order barang  dan otorisasi oleh manajer maka alat tersebut akan menghentikan isyaratnya dan menginput jumlah masukan persediaan yang sudah datang. Sehingga aplikasi ini dinilai sangat efektif untuk mengetahui EOQ, safety stock, reorder point. Selain itu, memberi kemudahaan dalam pembutan laporan, proses otorisasi dan pengambilan keputusan.

Key Word: AMIS, Internal control, Persediaan, Sistem

References

Daftar Pustaka
Admin. 2018. Pengertian Manajemen Persediaan, Jenis dan Tujuannya. Rocket Manajemen. Diakseks 10 Mei 2018. http://rocketmanajemen.com/manajemen-persediaan/.
Andini, Wienda Velly dan Achmad Slamet. 2016. Analisis Optimasi Persediaan Bahan Baku Dengan Menggunakan Metode Economic Order Quantity pada CV. Tenun/ATBM Rimatex Kabupaten Pemalang. Management Analysis Journal 5 (2): 143-148.
Ibraraharie, Mahardhita nanda . 2016 . Mengungkap Kecurangan Pencatatan Persediaan Barang Studi Kasus Pada PT Agung Aquatic Marine . Surabaya : Jurnal Ilmu dan Riset Akuntansi .

Kho, Budi. 2016. Pengertian Manajemen Persediaan (Management Inventory). Ilmu Manajemen Industri. Diakses 10 Mei 2018. https://ilmumanajemenindustri.com/pengertian-manajemen-persediaan-inventory-management-2/.
LLC.2018.Investopedia.https://www.investopedia.com/terms/e/economicorderquantity.asp
Murtanto. (2013). Sistem Pengendalian Internal. Jakarta : Mitra Utama.
Sari, Resa Febrian . 2014 .Evaluasi Sistem Pengendalian Intern atas Persediaan CV Erlangga . Sidoarjo :Artikel Mahasiswa 2014 .
Amelia dan Joni Devitra. 2018. Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Manajemen Persediaan Barang pada Advan Service Center Jambi. Jurnal Manajemen Sistem Informasi. Vol 3 No.1: 856-869.
Tuerah, Michael Chandra. 2014. AnalisisPengendalianPersediaanBahan Baku Ikan Tuna pada CV. Golden KK. Jurnal EMBA Vol. 2 (4): 524-536.
Warni, Sri. 2016. Apa Itu Stock Opname dan Kapan Ia Seharusnya Dilakukan?. Zahir Blog[Internet].https://zahiraccounting.com/id/blog/apa-itu-stock-opname-dan-kapan-ia-seharusnya-dilakukan/.
Yosan, R. Bagus, Muhammad Kholil, Bhetriza Hanum. 2018. Implementation of Inventory Management System (IMS) Case Study on XYZ Online Store Business Unit. IOP Conf. Series: Materials Science and Engineering. 343: 1-9.
Laudon, Kennet C dan Jane P. Laudon. 2016. ”Management Information Systems”. Pearson Education Limited

Downloads

Published

2019-04-30

How to Cite

Utama, A. G. S., Restiyantingrum, E. V., Manasika, A., Laila, E. A., & Pramesti, I. G. O. M. S. (2019). Automatic Management Inventory System (AMIS): Efektivitas Pengawasan dan Pengelolaan Persediaan Terintegrasi. Jurnal Aplikasi Akuntansi, 3(2), 144–169. https://doi.org/10.29303/jaa.v3i2.42